Sejarah Derby Della Madonnina (AC Milan vs Inter Milan)

Derby Della Madonnina adalah sebutan untuk duel pertandingan antara dua klub dari kota Milan yaitu AC Milan dan Internazionale Milan.Derby tersebut merupakan salah satu yang terpanas di Italia,dan sangat bersejarah,karena dari edisi pertama hingga sekarang telah banyak tersaji pertandingan yang sangat seru diantara kedua klub.Banyak nama-nama besar yang telah menjadi saksi keseruan dari derby tersebut.

AC Milan vs Inter Milan
AC Milan vs Inter Milan

Nama Madonnina sendiri berasal dari panggilan warga kota Milan yang di tujukan kepada patung Virgin Mary yang berada di puncak katedral Milan.Patung ini menjadi icon kota Milan sebagai kota bersejarah.Bagi warga Milan katedral adalah tempat sakral secara rohani,sedangkan kata Derby Della Madonnina manganalogikan bahwa yang memenangkan laga tersebutlah menjadi penguasa puncak kota Milan.

Derby Della Madonnina edisi pertama diadakan pada tanggal 18 Oktober 1908 yang tersaji pada turnamen Chiasso yang diadakan di Canton Ticino,Swiss.Laga ini berakhir dengan kemenangan Rossonerri (AC Milan) dengan skor 2-1.Laga tersebut menjadi awal dari persaingan sengit antara kedua klub dari kota Milan.

Pada era 1960-an Derby Della Madonnina telah mempertemukan dua bintang besar Italia pada masa itu yaitu Sandro Mazolla dan Gianni Rivera.Sandro Mazolla yang notabenenya sebagai legenda dari Inter Milan  merupakan anak dari mantan pemain Torino,Valentino Mazolla.Valentino adalah salah satu pemain yang menjadi korban dari kecelakaan pesawat tim Torino pada tahun 1949 setelah mendominasi di Serie A selama empat musim.

Sedangkan Gianni Rivera pada masa itu begitu terkenal dengan sebutan Golden Boy karena talentanya.Pada era ini adalah era yang menjadi Derby yang sangat hebat terlihat dari persaingannya.AC Milan pada saat itu berhasil menjuarai Piala Eropa pada musim 1962-1963,diikuti dengan suksesnya Inter Milan yang menjuarai Piala Eropa pada musim berikutnya yaitu musim 1963-1964.

Sejarah Derby Della Madonnina
Sejarah Derby Della Madonnina

Kemudian AC Milan berhasil menjuarai Liga Italia Serie A pada musim 1968-1969.Selama musim hebat tersebut berlangsung,AC Milan di nahkodai oleh Nereo Rocco,sedangkan Inter Milan di nahkodai oleh Helenio Herrera.Kedua pelatih tersebut telah melahirkan banyak pemain-pemain berbakat pada masa itu.

Berlanjut di era 1980-an,dimana pada waktu itu adalah saat-saat terhebat AC Milan yang bertahan hingga pertengahan 1990-an.Mereka menjadi juara Piala Eropa pada tahun 1989,saat itu AC Milan di nahkodai oleh Arrigo Sacchi dan diikuti oleh para legendanya seperti Franco Baresi,Paolo Maldini,Marco Van Basten,Ruud Gullit dan Frank Rijkaard.

Rossonerri pun berhasil mendominasi Liga domestik hingga Internasional,diantaranya berhasil menjuarai empat titel Serie A dan tiga kali menjuarai Piala Eropa pada rentang tahun 1989-1996.Sementara Inter Milan berhasil meraih titel Sere A pada musim 1988-1989 dan pada musim 1992-1993 berhasil menjuarai Piala UEFA.

Pada tanggal 12 April 2005 mempertemukan kembali Inter Milan dan AC Milan pada leg kedua perempat final Liga Champions.AC Milan berhasil unggul 1-0 berkat gol pembuka Andriy Shevchenko,kemudian disusul keputusan wasit Markus Merk yang menganulir gol Esteban Cambiaso secara kontroversial.

Hal tersebut memicu amukan Interisti dengan menerbangkan kembang api,botol dan barang-barang lainnya kedalam lapangan.Pada menit ke-74 kiper AC Milan,Nelson Dida menjadi korban dari amukan Interisti dan terkena lemparan kembang api di bahu kanannya.Pertandingan pun terpaksa di hentikan selama 30 menit.

perempat final Liga Champions
perempat final Liga Champions

Baca juga ; Sejarah Derby Della Capitale

Pemadam kebakaran mulai turun tangan untuk memadamkan api yang berkobar.Pertandingan pun di lanjutkan kembali selama semenit dan akhirnya wasit harus memutuskan untuk menghentikan laga akibat dari semakin banyaknya kembang api yang berterbangan masuk ke lapangan.Alhasil AC Milan berhasil memenangkan laga dengan agregat 5-0.Sementara Inter Milan harus menerima pil pahit akibat sanksi dari FIFA yang berupa empat laga tanpa penonton di kompetisi Eropa.

Inter Milan berhasil membalaskan dendamnya ketika musim 2009-2010 kepada AC Milan.Di tandai dengan kedatangan pelatih kontroversial Jose Mourinho pada musim panas 2009,Nerazurri berhasil meraih treble winner,yaitu Scudetto yang ke 18,Coppa Italia yang ke 6,dan sebagai juara Liga Champions.Pada musim tersebut AC Milan berhasil di libas dalam dua kali pertemuan,yang pertama dengan skor 4-0 dan laga kedua dengan skor 2-0.

Sampai saat ini rekor kemenangan terbesar AC Milan atas Inter Milan yaitu dengon skor 8-1,pada laga yang terjadi pada tanggal 3 Maret 1918 dalam kompetisi Coppa Mauro,sedangkan rekor kemenangan terbesar Inter Milan atas AC Milan yaitu dengan skor 9-1 pada laga yang digelar pada tanggal 7 Juni 1917 dalam pertandingan persahabatan.Sementara pencetak gol terbanyak dalam derby tersebut masih di pegang oleh Andriy Shevchenko dengan 14 gol.

Postingan terkait:

5 Tanggapan untuk "Sejarah Derby Della Madonnina (AC Milan vs Inter Milan)"

  1. Agen Bolavita Terus Berinovasi Untuk Memberikan Kemudahan Kepada Member Setia Bolavita, Dengan Sebuah Terobosan Baru Sekarang Bolavita Bekerja Sama Dengan OVOpay Indonesia Agar Para Member Setia Bolavita Tetap Bisa Melakukan Deposit Tanpa Harus Pergi Jauh" ke Mesin ATM, Dapat Bertransaksi Meskipun Jam Offline.. Jenis Game !!
    • Bola
    • Sabung Ayam • Togel Online • Tangkas • Casino
    • Tembak Ikan
    • Poker
    • SLOT (Play1628)
    • WM Casino

    BBM: Bolavita
    WA: +62812-2222-995

    Ayuk Buruan Hadirkan dan Menggunakan OVOpay Bertransaksi Bersama BOLAVITA :)
    Syarat berlaku Sangat Gampang gan :) Info Lengkap Hub CS Kami 24 Jam Nonstop,, Terima Kasih :)

    ReplyDelete
  2. Prediksi Bola Manchester United vs Chelsea 28 April 2019
    Kontak Hubungi +62-812-2222-995

    ReplyDelete
  3. Dapatkan Permainan Sportsbook Terbesar dan Terlengkap Bersama Winning303..
    SBOSports - iSports - CSports - OSports

    Dapatkan pertandingan paling update di dalamnya...

    Dengan 1 User ID, Sudah Dapat Bermain 6 Jenis Games Sekaligus :
    1. Sportbooks
    2. Live Casino
    3. Slot Online
    4. Lottery/Togel
    5. Poker Online
    6. Sabung Ayam

    Hubungi Kami di :
    Customer Service 24 Jam
    WA: +6287785425244

    ReplyDelete
  4. Dapatkan keseruan dengan deposit minimal 10ribu di Donaco Poker...Menangkan bonus jackpot hingga puluhan juta rupiah tanpa ribet...

    Ikuti Promo Menarik Setiap Bulannya dari Donaco Poker...Dapatkan Bonus Chip Setiap Hari....

    Gunakan OVO pay untuk memudahkan dan mempercepat proses deposit anda!!

    Dapatkan Juga Bonus Dari Donaco Poker...
    - Bonus Deposit 15% New Member Weekend.
    - Bonus Deposit 10% Next Deposit Weekend.
    - BONUS DEPOSIT HARIAN 5%
    - BONUS ROLLINGAN MINGGUAN 0.5%
    - BONUS KEJUTAN LAINNYA

    Hubungi Kami Secepatnya Di :
    WHATSAPP : +6281333555662

    ReplyDelete